Kantor JAKARTA | Telepon:+62 21 2793 8535
Berita & Acara Hubungi kami Search
Search

Produktivitas

Mengikuti pekerjaan dengan 300+ situs di seluruh dunia, kami tahu bahwa peningkatan signifikan yang dapat diukur dapat dicapai di setiap operasi penambangan.

 16% Spot Time
 10% Payloads
 11% Rata-rata Penggalian

Kinerja perangkat sangat bergantung pada keahlian, pengetahuan, dan perilaku operator. Pendekatan unik Immersive Technologies memastikan pelanggan dapat berfokus pada area yang memberikan pengembalian terbaik dari investasinya. Immersive Technologies terus bekerja bersama perusahaan tambang dan OEM untuk memastikan pengkinian integrasi teknologi dan memberikan hasil terukur.

Minta Informasi lebih lanjut

Simulator for Cat® 793F, 797F Haul Trucks
New

REF#PR2119


Tambang Batu bara lubang terbuka (Papua Nugini)

Tambang ingin mengurangi waktu tunggu truk saat pemuatan, penurunan muatan dan waktu penghancur dan mengurangi deviasi operator secara keseluruhan. Tambang juga berusaha mengembangkan dasar SOP yang diharapkan dan meningkatkan efisiensi armada truk pengangkut secara keseluruhan.

Hasil:

  • Peningkatan sebesar 11% dalam waktu tunggu saat memuat (kelompok target) vs. peningkatan sebesar 6% (bukan kelompok target) yang terekam

Unggah studi kasus

Simulator for Hitachi EX2500-6 Shovel/Excavator

REF#PR0312


Konstruksi teknik mesin & Perusahaan Jasa Pertambangan (Indonesia)

Data yang dikumpulkan dari April hingga Juni menunjukkan bahwa produksi bulanan per ekskavator tidak terpenuhi untuk beberapa alat berat itu. Kekurangan dalam tingkat produksi cukup untuk dijadikan alasan pelaksanaan pelatihan produktivitas yang memiliki target untuk 17 awak ekskavator.

Peningkatan produksi rata-rata sebesar 19,69% selama periode tiga bulan.

Unggah studi kasus